Search for collections on Digilib IKIP PGRI PONTIANAK

KOMPARASI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION DAN TEAMS GAMES TOURNAMENT PADA MATERI LOGARITMA DITINJAU DARI AKTIVITAS BELAJAR SISWA DI KELAS X SMA NEGERI 1 SANGGAU

MARIA FRANSISKA, PASARIBU and Dr. Hj. Syf. Fadillah, M.Pd and Iwit Prihatin, M.Pd (2015) KOMPARASI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION DAN TEAMS GAMES TOURNAMENT PADA MATERI LOGARITMA DITINJAU DARI AKTIVITAS BELAJAR SISWA DI KELAS X SMA NEGERI 1 SANGGAU. Other thesis, IKIP PGRI PONTIANAK.

[thumbnail of ABSTRAK] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf - Accepted Version

Download (111kB)
[thumbnail of BAB II] Text (BAB II)
BAB II.pdf - Published Version

Download (401kB)
[thumbnail of BAB I] Text (BAB I)
BAB I.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (163kB)
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
BAB IV.PDF - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (308kB)
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
BAB V.PDF - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (74kB)
[thumbnail of BAB III] Text (BAB III)
BAB III.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (585kB)

Abstract

Skripsi ini berjudul “Komparasi Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team
Assisted Individualization dan Teams Games Tournament pada Materi Logaritma
Ditinjau dari Aktivitas Belajar Siswa di Kelas X SMA Negeri 1 Sanggau”.
Masalah umum dalam penelitian ini adalah “Bagaimanakah komparasi model
pembelajaran kooperatif tipe Team Assisted Individualization dan Teams Games
Tournament pada materi logaritma ditinjau dari aktivitas belajar siswa di kelas X
SMA Negeri 1 Sanggau?” Adapun sub masalah umum : 1) Manakah model
pembelajaran yang memberikan hasil belajar lebih baik antara model
pembelajaran kooperatif tipe Team Assisted Individualization atau Teams Games
Tournament pada materi logaritma? 2) Manakah aktivitas belajar yang memiliki
hasil belajar lebih baik antara aktivitas belajar tinggi, sedang atau rendah pada
materi logaritma? 3) Untuk setiap kategori model pembelajaran, manakah
aktivitas belajar yang memiliki hasil belajar lebih baik antara aktivitas belajar
tinggi, sedang atau rendah pada materi logaritma? 4) Untuk setiap kategori
aktivitas belajar, manakah model pembelajaran yang memberikan hasil belajar
lebih baik antara model pembelajaran kooperatif tipe Team Assisted
Individualization atau Teams Games Tournament pada materi logaritma?
Hasil analisis data penelitian diperoleh kesimpulan : 1) Pembelajaran tipe
Team Assisted Individualization (TAI) memberikan hasil belajar lebih baik
dibandingkan pembelajaran kooperatif tipe Teams Games Tournament (TGT) di
kelas X SMA Negeri 1 Sanggau, 2) Aktivitas belajar tinggi memberikan hasil
belajar lebih baik dibandingkan dengan aktivitas belajar sedang dan rendah di
kelas X SMA Negeri 1 Sanggau, 3) Pada masing-masing model pembelajaran,
hasil belajar siswa dengan aktivitas belajar tinggi lebih baik daripada aktivitas
belajar sedang dan rendah di kelas X SMA Negeri 1 Sanggau, 4) Pada masing-masing aktivitas belajar, hasil belajar siswa dengan model pembelajaran
kooperatif tipe Team Assisted Individualization (TAI) memberikan hasil belajar
lebih baik daripada pembelajaran kooperatif tipe Teams Games Tournament
(TGT) di kelas X SMA Negeri 1 Sanggau

Kata kunci : TAI, TGT, Aktivitas Belajar

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: Skripsi
Divisions: Fakultas MIPA dan Teknologi > Pendidikan Matematika
Depositing User: Users 7 not found.
Date Deposited: 21 Apr 2016 03:33
Last Modified: 21 Apr 2016 03:33
URI: http://digilib.ikippgriptk.ac.id/id/eprint/68

Actions (login required)

View Item
View Item