Search for collections on digilib

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MENGGUNAKAN GOOGLE CLASSROOM PADA MATERI GAYA DI SMP NEGERI 1 BANYUKE HULU KABUPATEN LANDAK KELAS VIIIC TAHUN PELAJARAN 2022/2023

ALOT, OKTAVIANUS (2023) PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MENGGUNAKAN GOOGLE CLASSROOM PADA MATERI GAYA DI SMP NEGERI 1 BANYUKE HULU KABUPATEN LANDAK KELAS VIIIC TAHUN PELAJARAN 2022/2023. Diploma thesis, IKIP PGRI PONTIANAK.

[thumbnail of ABSTRAK DAN RINGKASAN.pdf] Text
ABSTRAK DAN RINGKASAN.pdf - Published Version

Download (124kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf - Published Version

Download (3MB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf - Published Version

Download (3MB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf - Published Version

Download (3MB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf - Published Version

Download (3MB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini berfokus pada pengembangan media berupa media google classroom. Media Pembelajaran memiliki fitur seperti ruang kelas, tugas, dan absensi, serta kemampuan mengunggah bahan ajar (video buatan sendiri atau link video Youtube). Media kelas dari Google classroom dapat diakses kapan saja, di mana saja. Tujuan penelitian ini adalah: (1) mengetahui kelayakan media pembelajaran menggunakan media google classroom pada materi Gaya di SMP Negeri 1 Banyuke Hulu Kelas VIII C Kabupaten Landak pada tahun pelajaran 2022/2023.(2) mengatahui respon siswa terhadap produk media pembelajaran Google Classroom pada materi gaya kelas VIIIC SMP Negeri 1 Banyuke Hulu. Metodologi penelitian menggunakan model research and development (R&D). Peneliti dalam penelitian ini diteliti berdasarkan kebutuhan peneliti. Langkah penelitian dan pengembangan (R&D) Thiagarajan menggunakan model 4D-nya (definition, design and development). Fokus R&D adalah pada produk yang sudah ada yang membantu memperluas pengetahuan di bidang teknologi dan
menciptakan inovasi bagi para pendidik, khususnya dalam mengembangkan media pembelajaran di semua mata pelajaran, khususnya pendidikan sains. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif yang mengukur tingkat validasi oleh
ahli materi, ahli media, dan memasukan unsur budaya tradisional (Budaya Balala’) setempat, serta respon siswa terhadap media yang dikembangkan. Subyek penelitian adalah ahli materi, ahli media dan 30 siswa kelas VIIIC SMP Negeri 1 Banyuke Hulu di Kabupaten Landak. Hasil penelitian diperoleh dari dua verifikator ahli materi, dengan skor rata-rata 68% pada kategori layak, ahli media sebesar 71% pada kategori layak, dan 79% pada angket siswa pada kategori layak. Demikian pembelajaran dengan menggunakan Media Google Classroom pada materi gaya SMP Negeri 1 Banyuke Hulu berpotensi untuk memotivasi pendidik dan peserta didik serta meningkatkan hasil belajar.

Kata Kunci: Google Classroom, Gaya, Media, Tradisional

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Skripsi
Divisions: Fakultas Pendidikan Mipa dan Teknologi > Pendidikan Fisika
Depositing User: perpus review ikip
Date Deposited: 08 Sep 2023 05:59
Last Modified: 08 Sep 2023 05:59
URI: http://digilib.ikippgriptk.ac.id/id/eprint/1858

Actions (login required)

View Item
View Item