Search for collections on Digilib IKIP PGRI PONTIANAK

PENGARUH MEDIA PEMBELAJARAN TEKA TEKI SILANG TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI DINAMIKA HIDROSFER DI KELAS X SMA NEGERI 1 NANGA PINOH

PUTRI, OLVYERA YULANDA (2023) PENGARUH MEDIA PEMBELAJARAN TEKA TEKI SILANG TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI DINAMIKA HIDROSFER DI KELAS X SMA NEGERI 1 NANGA PINOH. Diploma thesis, IKIP PGRI PONTIANAK.

[thumbnail of ABSTRAK.pdf] Text
ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (152kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf - Published Version

Download (180kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf - Published Version

Download (315kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf - Published Version

Download (559kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (360kB)
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf - Published Version

Download (158kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (231kB)

Abstract

Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimen dengan bentuk pre-eksperimen design dan rancangan
penelitian one group pretest-postest design. Populasi dalam penelitian ini adalah kelas X MIPA 1, 2, dan 3 SMA Negeri 1 Nanga Pinoh Kabupaten Melawi. Penentuan sampel disesuaikan dengan tujuan penelitian, sampel dalam penelitian ini adalah kelas X MIPA 3 SMA Negeri 1 Nanga Pinoh Kabupaten Melawi. Hasil dari penelitian ini dapat disimpulkan bahwa terdapat perbedaan yang signifikan rata-rata hasil belajar siswa sebelum adanya pelaksanaan pembelajaran dengan media teka-teki silang dengan setelah adanya penggunaan media teka-teki silang terhadap hasil belajar siswa pada materi dinamika hidrosfer di kelas X SMA Negeri 1 Nanga Pinoh. Setelah adanya media pembelajaran teka-teki silang sekolah mengalami peningkatan dengan hasil pretest rata-rata nilai siswa 65 dan hasil posttest dengan rata-rata nilai 88.5. Berdasarkan uji normalitas untuk seluruh data kelas X MIPA 3 maupun pretest dan postest menujukan bahwa nilai sig. Shapiro wilk nilai signifikansi 0,006>0,5 maka dapat disimpulkan bawa nilai residual berditribusi normal. Dan nilai sig 0,028>0,05 maka varian dari dua data tersebut dikatakan Homogen. Sedangkan t-tabel dengan signifikasi sebesar 0,002, yang berarti kurang dari 0,05 (0,002<0,05) dan nilai thitung lebih besar dari ttabel (3,207 > 2,039) maka dapat disimpulkan Ho ditolak dan Ha diterima jadi dapat disimpulkan pengaruh media pembelajaran teka-teki silang berpengaruh terhadap hasil belajar siswa pada materi dinamika hidrosfer di kelas X SMA Negeri 1 Nanga Pinoh.

Kata kunci: Pengaruh Pemanfaatn Perpustakaan Sekolah Terhadap Hasil Belajar Siswa

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Skripsi
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan Dan Pengetahuan Sosial > Pendidikan Geografi
Depositing User: perpus review ikip
Date Deposited: 11 Aug 2023 05:50
Last Modified: 11 Aug 2023 05:50
URI: http://digilib.ikippgriptk.ac.id/id/eprint/1739

Actions (login required)

View Item
View Item