Search for collections on Digilib IKIP PGRI PONTIANAK

NILAI-NILAI BUDAYA DALAM TRADISI TUANG MINYAK DI DESA SEKURA KECAMATAN TELUK KERAMAT KABUPATEN SAMBAS

YULI, ANGRIANI (2023) NILAI-NILAI BUDAYA DALAM TRADISI TUANG MINYAK DI DESA SEKURA KECAMATAN TELUK KERAMAT KABUPATEN SAMBAS. Diploma thesis, IKIP PGRI PONTIANAK.

[thumbnail of abstrak.pdf] Text
abstrak.pdf - Published Version

Download (166kB)
[thumbnail of bab 1.pdf] Text
bab 1.pdf - Published Version

Download (189kB)
[thumbnail of bab 2.pdf] Text
bab 2.pdf - Published Version

Download (286kB)
[thumbnail of bab 3.pdf] Text
bab 3.pdf - Published Version

Download (218kB)
[thumbnail of bab 4.pdf] Text
bab 4.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (241kB)
[thumbnail of bab 5.pdf] Text
bab 5.pdf - Published Version

Download (170kB)
[thumbnail of daftar pustaka.pdf] Text
daftar pustaka.pdf - Published Version

Download (223kB)

Abstract

Penelitian ini secara umum bertujuan untuk mendeskripsikan nilai-nilai budaya yang terdapat dalam tradisi Tuang Minyak di Desa Sekura Kecamatan Teluk Keramat Kabupaten Sambas. Jenis penelitian yang digunakan adalah jenis penelitian deskriptif dengan bentuk penelitian kualitatif. Teknik pengumpul data yang digunakan adalah teknik observasi, teknik wawancara, dan teknik dokumentasi. Alat pengumpul data yang digunakan adalah panduan observasi, panduan wawancara, dan dokumen. Teknik pemeriksaan keabsahan data menggunakan triangulasi sumber dan triangulasi teknik. teori analisis data menggunakan analisis data model interaktif. Hasil yang diperoleh dalam penelitian ini adalah tradisi Tuang Minyak di Desa Sekura Kecamatan Teluk Keramat yang berupa : definisi tradisi Tuang Minyak, tujuan tradisi Tuang
Minyak, alat dan bahan, urutan-urutan ritual tradisi Tuang Minyak, waktu penyelenggaraan tradisi Tuang Minyak, makna simbolis dalam tradisi Tuang Minyak. Nilai-nilai budaya dalam tradisi Tuang Minyak yang berupa: bahasa, organisasi sosial, sistem religi. Pembelajaran bagi masyarakat dari tradisi Tuang Minyak yang berupa: saling berbuat baik antar sesama, menjaga budaya gotong royong, menjaga kerukunan, dan melestarikan tradisi.

Kata kunci: Nilai-nilai budaya, Tradisi, Melayu Sambas, Tuang Minyak

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Skripsi
Divisions: Fakultas Pendidikan Bahasa dan Seni > Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Depositing User: perpus review ikip
Date Deposited: 01 Mar 2023 08:48
Last Modified: 01 Mar 2023 08:48
URI: http://digilib.ikippgriptk.ac.id/id/eprint/1445

Actions (login required)

View Item
View Item